Online dan Offline Marketing : Sebuah perbandingan Pada Penjualan Toko Roti Mayang Sari di Lampung (Studi pada Pada Penjualan Toko Roti Mayang Sari di Bandar Lampung)

Rudi Kurniawan, Anas Khair Prikurnia, Putri Aisyatus Sadiyyah

Abstract


ABSTRAK

 

 

Penelitian ini bertujuan untuk: (1) mengetahui ada-tidaknya pengaruh online marketing dan offline marketing secara simultan pada penjualan  toko roti Mayang Sari, (2) mengetahui ada-tidaknya pengaruh online marketing  dan  offline  marketing  secara  parsial  pada  toko  roti Mayang Sari, dan (3) mengetahui variabel mana yang paling dominan mempengaruhi penjualan pada toko Roti Mayang Sari. Penelitian ini menggunakan   metode   kuantitatif.   Instrument   pengumpulan   data   dalam penelitian ini yaitu wawancara, angaket (kuesioner), dan dokumentasi. Hasil penelitian  ini  yaitu:  (1)  Hasil  pengujian  secara  simultan  (uji  F)  dapat disimpulkan bahwa online marketing dan offline marketing, secara bersama- sama berpengaruh secara signifikan terhadap penjualan, (2) Hasil pengujian secara parsial (uji t) untuk dua variabel yaitu online marketing dan offline marketing, secara terpisah memiliki pengaruh yang signifikan terhadap penjualan, dan (3) Variabel yang paling dominan terhadap penjualan yaitu variabel offline marketing sebesar 6,8%.

 

Kata   Kunci:   Online   Marketing,   Offline   Marketing,   dan  Penjualan


Keywords


Online Marketing, Offline Marketing, dan Penjualan

Full Text:

PDF

References


DAFTAR PUSTAKA

Anggraini Tia, “Analisis Perbandingan Strategi Pemasaran Online dan Offline Pada Toko Alea Pasar Tradisional Modern (PTM) Kota Bengkulu Ditinjau Dari Ekonomi Islam”. 14 Agustus 2017

Daryanto. Manajemen Pemasaran, cet. I. Bandung: Satu Nusa. 2011

Kasmir. Kewirausahaan. Jakarta: Rajawali Pers. 2006

Kotler, Philip dan AB Susanto. Manajemen Pemasaran di Indonesia. Jakarta:

Salemba Empat. 2000

Lakutomo, Ginanjar Sri. Analisis Pemasaran Terhadap Bisnis Online (e-commerce) Dalam Jaringan Sosial Internet, dikutip dari http://eprints.ums.ac.id,

Afifa Fahrika, “Pengaruh Online Marketing dan E-Service Quality terhadap Loyalitas dengan Kepuasan Sebagai Variabel Intervening Pada Online Shop Joyism Malang,” Jurnal Ilmiah Riset Manajemen, Vol. 8, No. 04, (4 Februari 2019)

Ahmad Syaifulloh Imron, dkk, “Analisis Pengaruh Pemasaran Media Sosial Terhadap Loyalitas Konsumen: Studi Pada Transportasi Online (Go-Jek Indonesia),” Jurnal Pengembangan Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer, Vol. 2, No. 9, (9 Februari 2019).

Ali Hasan, Marketing Bank Syariah, Bogor: Ghalia Indonesia, 2010.

Amelia Rahmi dan Moris Adidi Yogia, “Pengaruh Pemasaran Online Terhadap Keputusan Pembelian Produk Fashion di Kalangan Mahasiswa,” Jurnal Program Studi Administrasi Bisinis Fispol UIR, Vol. 1, No. 1, (2015).

Badeni, Kepemimpinan dan Perilaku Organisasi, (Bandung: Alfabeta, 2017).

Basuki Cahyono dan Dheasey Amboningtyas, “Analisa Kekuatan Strategi Pemasaran Melalui Online Marketing, Offline Marketing dan Service Excellent terhadap Loyalitas Konsumen Pt. Adinata Graha Raya Kaliwungu dengan Kepuasan Konsumen sebagai Variabel Intervening.” Journal of Management, Vol. 3, No. 3, ( Maret 2017).

Boedi Abdullah dan Beni Ahmad Saebani, Metode Penelitian Ekonomi Islam, Bandung: CV Pustaka Setia, 2014.

Cahaya Putri, “Perbandingan Loyalitas Toko Antara Pemasaran Online dan Offline Pada Produk High Involvement,” Skripsi Universitas Muhammadiyah Surakarta, (2018).

Endang Widi Winarni, Teori dan Praktik Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, PTK, R&D, Jakarta: PT. Cahaya Prima Sentosa, 2018.

Husein Umar, Metode Penelitian untuk Skripsi dan Tesis Bisnis, Jakarta: PT Raja Grapindo Persada,2014.

Ratna Novita Sarai, “Pengaruh Jam Dagang, Modal dan Pengalaman terhadap Pendapatan Usaha Mikro (Studi Kasus Di Toko Vivi Jilbab Kota Jambi),” Skripsi Universitas Islam Negeri Sulthan Thaha Saifuddin Jambi, 2019.

Riduwan, Metode dan Teknik Menyusun Proposal Penelitian, Bandung: Alfabeta, 2014.

Sugiyono, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D, Bandung: Alfabeta, 2014.

Syofian Siregar, Metode Penelitian Kuantitatif Dilengkapi Perbandingan

Perhitungan Manual & SPSS, Jakarta: Prenadamedia Group, 2013.

Theresia Pradiani, “Pengaruh Sistem Pemasaran Digital Marketing Terhadap Peningkatan Volume Penjualan Hasil Industri Rumahan,” Jurnal Ilmiah Bisnis dan Ekonomi Asia, Vol. 11, No. 2, 2017.

Theresia Widyaratna Danny, “Analisis Kepuasan Dan Loyalitas Konsumen terhadap Tingkat Penjualan di Warung Bu Kris (Studi Kasus Pada Ayam Penyet Sebagai Menu Unggulan Warung Bu Kris),” Jurnal Manajemen dan Kewirausahaan, Vol. 3, No. 2, 2001.

Artikel Jurnal Online

Chacha, Strategi Pemasaran, dikutip dari http://Chacha.blogspot.com/strategi-pemasaran.html




DOI: https://doi.org/10.69769/jebr.v1i2.41

Refbacks

  • There are currently no refbacks.